Liga Champions Eropa tengah pekan ini akan menggelar laga sengit antara dua tim elit yang sering bertemu dalam beberapa musim terakhir, Bayern Munich vs Barcelona. Laga ini sekaligus menjadi reuni kepagian Robert Lewandowski dengan klub lamanya. Untuk pertama kalinya ia akan kembali ke Allianz Arena sebagai lawan. Meski begitu, Bayern tidak gentar dengan rekor yang sangat superior saat menghadapi El Barca di UCL. Apalagi kini mereka bermain di kandang sendiri.
Bayern Munich vs Barcelona
Rabu, 14 September 2022, pukul 02.00 WIB
Stadion Allianz Arena, Munich
SERI 4.60 │BAYERN MUNICH 1.80 │BARCELONA 3.75
PASANG TARUHAN PERTANDINGAN INI DI W88
Ringkasan Laga Bayern Munich vs Barcelona
Die Roten harus menjalani laga akhir pekan dengan susah payah saat menjamu VfB Stuttgart. Manuel Neuer dkk hanya bisa meraup satu poin setelah hanya mampu bermain imbang 2-2. Mereka sejatinya tampil dominan seperti biasa meski menyimpan sejumlah pemain utamanya seperti Sadio Mane, Leroy Sane, Theo Hernandez dan Benjamin Pavard dalam starting line-up. Pemain muda Mathys Tel memberi keunggulan bagi Bayern terlebih dahulu sebelum Chris Fuhrich menyamakan kedudukan. Namun hasil imbang hanya bertahan tiga menit setelah Jamal Musiala membobol gawang Florian Muller. Sayangnya, tiga poin di depan mata harus lepas setelah Stuttgart kembali memaksakan hasil seri setelah tendangan penalti Serhou Giurassy gagal diantisipasi Manuel Neuer. Bayern pun gagal memegang puncak klasemen.
Di lain pihak, Blaugrana sukses meraih kemenangan di akhir pekan lalu saat bertandang ke kandang Cadiz. Anak asuhan Xavi menggilas tuan rumah 4-0. Barcelona sempat kesulitan membobol gawang di babak pertama. Di babak kedua, Frankie de Jong akhirnya membuka keunggulan disusul oleh gol dari Lewandowski. Striker Polandia itu juga berperan untuk dua gol lainnya dimana ia membuat umpan gol bagi Ansu Fati dan Ousmane Dembele. El Barca pun kini menempel ketat Real Madrid di tangga klasifika.
Kabar Terkini
Berdasarkan informasi terkini dari link alternatif W88, Julian Nagelsmann bakal menggunakan formasi 4-2-3-1 dengan mengandalkan Leroy Sane, Serge Gnabry plus Thomas Muller atau Jamal Musiala di lini kedua. Sementara, Sadio Mane akan kembali berperan sebagai ujung tombak. Di lini tengah, Joshua Kimmich kemungkinan akan berpartner kembali dengan Marcel Sabitzer ketimbang dengan Leon Goretzka. Untuk laga ini, hanya dua pemain yang bakal harus menepi, Kingsley Coman dan Bouna Sarr akibat cedera dan masalah kebugaran.
Sementara itu, Xavi nampaknya lebih siap karena tidak ada pemainnya yang menderita cedera atau mengalami masalah kebugaran. Formasi 4-3-3 akan kembali diandalkan dengan Lewandowski, Raphinha dan Ousmane Dembele sebagai trio di lini depan. Untuk lini tengah, Pedri akan ditemani oleh Frankie de Jong dan Franck Kessie untuk membantu lini pertahanan sekaligus menopang trio maut di barisan penyerang.
Perkiraan Susunan Pemain Bayern Munich vs Barcelona
Berikut adalah daftar nama pemain dari kedua tim yang bakal turun di laga ini:
- Bayern Munich
- Manuel Neuer
- Ben Pavard
- Lucas Hernandez
- Mathhijs de Ligt
- Alphonse Davies
- Marcel Sabitzer
- Jamal Musiala
- Joshua Kimmich
- Leroy Sane
- Serge Gnabry
- Sadio Mane
- Barcelona
– Marc Ter-Stegen
- Jordi Alba
- Ronald Araujo
- Hector Bellerin
- Jules Kounde
- Frankie de Jong
- Pedri
- Franck Kessie
- Ousmane Dembele
- Robert Lewandowski
- Raphinha
Prediksi Skor Bayern Munich vs Barcelona
Laga ini diprediksi bakal berlangsung alot sekaligus seru. Barcelona kemungkinan akan lebih banyak tertekan mengingat mereka harus bertandang ke Allianz Arena. Para gelandang dan duo penyerang sayap, Raphinha dan Dembele yang bakal lebih berperan penting di pertandingan kali ini dengan berkontribusi saat membangun serangan balik. Bayern agak memiliki kelemahan disini. Lewy dapat berperan sebagai striker pemancing sekaligus pembuka ruang bagi pemain lain untuk membobol gawang Neuer. Mengingat tren permainan kedua tim. Hasil imbang 2-2 tampaknya lebih memungkinkan. Serge Gnabry yang banyak membuang peluang di laga akhir pekan lalu tidak boleh mengulangi kesalahannya jika Die Roten ingin meraih kemenangan dalam pertemuan kali ini. Begitu juga halnya dengan Blaugrana yang perlu tajam memanfaatkan setiap peluang yang ada.