Pecinta sepakbola mana yang tidak mengenal seorang Zlatan Ibrahimovic? Sifatnya yang temperamental kadang memberi dia sering mendapat masalah. Dan pastinya masalah tersebut diiringi dengan penambahan musuh. Ibrahimovic memang banyak musuh dimana-mana. Bahkan dari 5 liga di Eropa yang pernah diikutinya, dia punya musuh dalam setiap liga tersebut.
Kedatangan Ibrahimovic kedalam skuat Manchester United musim ini memang memberikan rekor sebagai pemain yang bisa bermain dalam 5 liga di Eropa. Dan diapun masih belum mempunyai banyak musuh. Hanya saja ada rumor tentang bagaimana salah satu tim Liga Inggris, Chelsea sedang mengusahakan kedatangan salah satu pemain yang menjadi musuh bebuyutan Ibrahimovic, Simon Kjaer.
Pemain yang berasal dari salah satu klub di Turki, Fenerbahce ini tengah dipantau serius oleh Antonio Conte beserta manajemen Chelsea agar bisa mereka datangkan pada bursa transfer musim dingin Januari 2017 mendatang. Kjaer yang berasal dari Denmark ini memang tengah bersinar dalam klubnya tersebut.
Sejak dibeli dari salah satu klub di Prancis, Lille pada bursa transfer musim panas 2016 lalu, Kjaer bermain sangat gemilang. Kjaer langsung mendapat tempat utama dalam skuat utama Fenerbahce dan menjadi andalan utama lini belakang tim tersebut. Kjaer selalu diberi waktu bermain setiap pekan oleh sang pelatih, Dick Advocaat. Berapa yang harus dikeluarkan Chelsea untuk mendatangkan Kjaer ke markas mereka?
Cukup dengan 12,5 juta pound saja atau jika dirupiahkan sebesar 207 miliar rupiah, Conte sudah bisa memainkan Kjaer pada paruh musim ke-2 nanti. Dan jika benar-benar berhasil mendatangkan pemain ini, akan adda duel yang dipastikan berlangsung dengan keras. Dimana akan dipertemukan 2 musuh bebuyutan ini.
Simon Kjaer vs Zlatan Ibrahimovic atau dengan kata lain bertemunya Chelsea vs Manchester United. Apa yang menyebabkan ke-2 pemain ini bermusuhan? Ini saat Manchester United bertemu Fenerbahce bulan lalu dalam laga di Liga Europa. Dalam laga tersebut terlihat sangat jelas bahwa Ibrahimovic mencekik leher dari Simon Kjaer.
Kemarahan Ibrahimovic tersebut disebabkan Kjaer dianggap telah melakukan intimidasi atau penghinaan dimana Kjaer mengatakan bahwa seorang Ibrahimovic hanya seorang pemain yang sangat arogan saat berada dilapangan. Jika tetap ingin mendatangkan Kjaer, Chelsea diharuskan bergerak sangat cepat. Ini dikarenakan pemain yang sudah berusia 27 tahun tersebut ternyata banyak diminati oleh klub-klub Eropa lainnya. Dimana salah satunya adalah rival dari Chelsea di Inggris yaitu Arsenal. Apakah Fenerbahce akan melepas pemainnya tersebut? Padahal Kjaer masih terikat kontrak selama 3 tahun kedepan. Terlebih klubnya tersebut masih sangat membutuhkan tipe pemain seperti Kjaer dilini belakang mereka.
Taruhan seru di W88 Indonesia
Anda pecinta taruhan bola? nikmati pertandingan seru dan menarik dari banyak pertandingan sepak bola bola hanya di W88 Indonesia. Dapatkan juga tawaran serta bonus yang menarik dari kami.