Lima liga top Eropa hanya menyisakan pertarungan sengit di papan bawah dan zona kompetisi antar klub Eropa. Lima liga top Eropa telah menyelesaikan atau akan menuntaskan liga domestik dalam sepekan hingga dua pekana terakhir. Para juara telah muncul di masing-masing liga tersebut yaitu Manchester City (Liga Premier), Napoli (Serie A), Barcelona (La Liga) dan yang […]
